System: Penjelasan Fungsi Coba Lineup
May 21, 2019
Penjelasan Fungsi Coba Lineup
Mendapat warrior yang disukai tapi bingung menggunakannya? Pusing mengatur lineup arena PK? Cepat buka pusat strategi, di sana ada jawaban yang kamu perlukan!
Klik growth – pilih warrior – tombol strategi untuk masuk ke antarmuka strategi.
Dalam antarmuka strategi terdapat: strategi battle (pengantar skill), rekomendasi pengaturan cosmos, penempatan dan pemilihan warrior.
(rekomendasi cosmos)
Berikutnya, ada lineup yang direkomendasikan, ini adalah inti dari pengantar hari ini: Ketika kamu mendapatkan warrior baru dan tidak begitu jelas tentang kemampuan dan posisnya, kamu bisa mengklik [Coba] rekomendasi lineup, rasakan kekuatan tempur warrior dalam battle sesungguhnya.
Coba lineup adalah uji coba lineup tetap yang direkomendasikan oleh sistem dan tidak dapat diubah. Proses coba memerlukan operasi manual, dapat menggunakan akselerasi x3, tanpa batas waktu tantangan, klik pause di sudut kiri atas untuk mengakhiri uji coba.
(antarmuka uji coba)
Jika kamu ingin mempelajari bagaimana menyusun lineup dengan warrior tertentu atau mengetahui informasi rinci lineup, kamu bisa klik tombol detail di belakang rekomendasi lineup, untuk lebih memahami keunggulan dan kekurangan sebuah lineup.
(Detail lineup)
Setiap warrior memiliki 1 atau lebih rekomendasi lineup, jika tidak menemukan lineup yang cocok, bisa menuju pusat strategi atau forum game untuk bertukar pikiran dengan pemain lain, akhir kata, semoga kita semua bisa menemukan cara main yang terbaik.